Latihan Soal Skb CPNS dan PPPK Bidang Perpustakaan 9

 Latihan Soal Skb CPNS dan PPPK Bidang Perpustakaan 9

 

  1. Tujuan restorasi dokumen dalam lembaga kearsipan atau perpustakaan adalah....

  1. Menyelamatkan nilai arsip

  2. Menyelamatkan nilai fisik

  3. Mempermudah penemuan kembali informasi

  4. Menyehatkan penemuan

Jawaban: B. Menyelamatkan nilai fisik 

  1. Fungsi utama Pelertasian adalah…

  1. Melindungi

  2. Memperbaiki

  3. Membuat alih dokumen

  4. Melestarikan budaya

Jawaban: A. Melindungi

  1. Pustakawan memerlukan pengetahuan pelestarian bahan pustaka karena....

  1. Bahan pustaka bisa rusak dengan sendirinya

  2. Adanya peledakan Informasi

  3. Adanya kemajuan teknologi Informasi

  4. Meningkatkan polutan dalam udara

Jawaban: A. Bahan pustaka bisa rusak dengan sendirinya

  1. Lembaga di USA yang paling memperhatikan masalah pelestarian dan perawatan dokumen adalah…

  1. Newbery Library di Chicago

  2. Library of Congress

  3. Columbia University, School of Library Studies

  4. Cambridge University, School of Library Studies

Jawaban: B. Library of Congress

  1. Fungsi pelestarian adalah…

  1. Fungsi melindungi, fungsi kesehatan, dan fungsi pendidikan

  2. Fungsi keindahan, Fungsi sosial, dan fungsi alih bentuk

  3. Fungsi melindungi, Fungsi pendidikan, dan Fungsi penghematan

  4. Sosial, budaya, dan kesehatan

Jawaban: A. Fungsi melindungi, fungsi kesehatan, dan fungsi pendidikan


Baca Juga:

Dapatkan Ebook Soal Latihan PPPK Teknis Pustakawan


  1. Jika jumlah bahan pustaka yang berupa laporan disertasi dan skripsi yang masuk di perpustakaan sudah melebihi kapasitas ruang yang dimiliki oleh perpustakaan, maka diadakan…

  1. Laminasi

  2. Alih bentuk

  3. Restorasi

  4. Kliping

Jawaban: B. Alih bentuk

  1. Zat penyamak kulit yang paling bagus adalah kulit pohon....

  1. Oak

  2. Mahoni

  3. Angsana

  4. Jati

Jawaban: A. Oak

  1. Sebelum ditemukan kertas, media tulis menulis nomor satu yang berlaku di Cina adalah....

  1. Kayu

  2. Gading

  3. Sutera

  4. Tulang

Jawaban: C. Sutera

  1. Manusia merekam hasil kebudayaan ,ereka dengan teknologi yang berlaku pada zamannya. Pada zaman prasejarah, orang merekam hasil budaya pada…

  1. Kulit

  2. Kertas

  3. Tembaga

  4. Sutera

Jawaban: c. Kulit

  1. Kertas yang paling kuat ialah kertas yang terbuat dari…

  1. Logam

  2. Keramik

  3. Kapas

  4. Tulang

Jawaban: c. Kapas

  1. Yang tidak termasuk serangga perusak buku adalah…

  1. Rayap

  2. Kecoa

  3. Belalang

  4. Kutu buku

Jawaban: C. Belalang

  1. Dari berbagai macam perusak bahan pustaka ini yang paling berbahaya…

  1. Kecoa

  2. Rayap

  3. Manusia

  4. Banjir

Jawaban: C. Manusia

  1. Yang termasuk kekuatan alam yang dapat merusak bahan pustaka yang paling hebat adalah…

  1. Gempa bumi

  2. Banjir

  3. Angin topan

  4. Hujan

Jawaban: B. Banjir

  1. Jamur bisa Tumbuh pada bahan pustaka jika kelembaban…

  1. Rendah

  2. Sedang

  3. Tinggi

  4. Normal

Jawaban: c. Tinggi

  1. Pencegahan kerusakan bahan pustaka yang paling efektif ialah oleh…

  1. Pembaca perpustakaan

  2. Panitia perpustakaan

  3. Peraturan dan tata tertib

  4. Petugas Perpustakaan

Jawaban:  C. Peraturan dan tata tertib

  1. Pemakaian AC di Perpustakaan mencegah kerusakan bahan pustaka yang disebabkan oleh...

  1. Bahan pengerat

  2. Bancana alam

  3. Debu

  4. Jamur

Jawaban: C. Debu


0 Response to "Latihan Soal Skb CPNS dan PPPK Bidang Perpustakaan 9"

Post a Comment